Dengan menggunakan sablon DTF, hasil warna sangat tajam, halus, rapih dan pastinya kuat tahan lama
Soal kualitas warna dan ketajaman tidak perlu diragukan lagi, kamu bisa mencetak lebih banyak dan cepat yang lebih penting tahan lama